Smartphone Huawei Nova 4 merupakan ponsel terbaru dengan kualitas bagus. Namun sayang sekali produk ini belum diketahui kapan akan dirilis secara menyeluruh dan kini masih menjadi rumor. Meskipun demikian spesifikasi Huawei Nova 4 sudah dikeahui dengan jelas dan lengkap.
Spesifikasi Huawei Nova 4 telah menggunakan kelengkapan koneksi yang terdiri dari 2G GSM, 3G HSDPA dan 4G LTE yang lebih optimal. Pada kecepatan koneksi tersebut memberikan dukungan Cat16 1024/150 mbps.
Spesifikasi Huawei Nova 4
Smartphone ini menggunakan Dual SIM berukuran Nano-SIM yang lebih kecil dibandingkan ukuran Micro atau Mini. Sedangkan pada type layar menerapkan dukungan yang lebih optimal dengan IPS LCD serta menggunakan 16 juta warna untuk ketajaman warna tersebut.
Ukuran layar ponsel menerapkan dukungan 6.4 inchi dengan resolusi 1080 x 2310 pixel. Sistem operasi ponsel sudah menggunakan Android v9.0 Pie dan menerapkan chipset Hisilicon Kirin 970. Prosesor ponsel ini telah menerapkan dukungan Octa Core berkecepatan 4×2.4 GHz Cortex A73 & 4×1.8GHz Cortex A53 yang lebih optimal. GPU Huawei Nova 4 menerapkan dukungan Mali G72 MP12 yang mampu memberikan grafis yang lebih optimal.
Baca Juga : HP Murah 2 Jutaan Huawei Honor 9 Lite dan Xiaomi Redmi 5 Plus, Pilih Mana?
Memori
Smartphone Huawei Nova 4 memiliki media penyimpanan eksternal dengan maksimal kapasitas MicroSD 512GB. Selain itu, ponsel ini menggunakan dukungan media penyimpanan internal berkapasitas 128GB, 8GB RAM yang lebih sempurna.
Keunggulan ponsel ini terdapat dukungan triple lensa kamera yang terdiri dari 48MP+16MP+2MP yang terdapat dukungan fitur LED Flash, HDR dan panorama. Selain itu juga menerapkan dukungan video beresolusi 2160p@30fps dan 1080p@30fps. Kamera depan pada ponsel ini menggunakan dukungan resolusi 25MP serta fitur HDR dan video 1080p@30FPS.
Fitur lainnya yang mendukung dalam ponsel ini juga menerapkan adanya sound yang terdiri dari Vibration, MP3, WAV ringtones, Loudspeaker dan 3.5mm jack. Koneksi tambahan bisa menggunakan WIFI yang mampu menampung frekuensi 802.11 a/b/g/n/ac serta menerapkan dual band, WIFI Direct dan Hotspot.
Baca Juga : Huawei Nova 3i Sudah Rilis di Indonesia, Bagaimana Spesifikasi dan Harganya?
Tidak hanya itu saja, ponsel ini juga dilengkapi dengan dukungan kirim data menggunakan Bluetooth dan USB. GPS digunakan untuk penunjuk arah jika anda tersesat atau ingin mencari daerah yang ingin anda kunjungi. Sayang ponsel ini tidak dilengkapi dengan Radio, jadi tidak bisa digunakan untuk mendengarkan radio.
Fitur keamanan Huawei Nova 4 telah menerapkan Fingerprint sensors dan ada beberapa sensor lainnya. Sensor tersebut menggunakan accelerometer, proximity dan compass. Sedangkan untuk pengiriman pesan bisa menggunakan SMS, MMS, Email, Push Email dan IM.
Kapasitas baterai menerapkan dukungan Non-removable Li-Ion 3750 mAh. Fitur pendukung baterai menggunakan fast battery charging dengan 9V/2A 18W. Varian warna memiliki empat warna yaitu Aurora Blue, Red, White dan Black. Harga Huawei Nova 4 dibanderol sekitar 250 EUR atau setara Rp 4 jutaan. Itulah beberapa informasi tentang rumor spesifikasi smartphone Huawei terbaru 2018.