Smartphone memang sangat dibutuhkan untuk komunikasi dimanapun kita berada. Sekarang sudah banyak smartphone dengan keunggulan yang terletak pada kamera utama, ada yang menggunakan dual kamera, sampai triple kamera.
Kali ini ada produk terbaru yang akan bersaing dengan produsen Oppo, Vivo, Samsung dan Xiaomi yaitu Honor Magic 2 3D. pada smartphone ini terdapat dukungan tiga kamera depan dan juga tiga kamera belakang yang sangat ciamik untuk fotografi yang handal. Lantas apakah komponen memiliki kelengkapan yang sepadan? Simak ulasannya dibawah ini.
Spesifikasi Honor Magic 2 3D
Diketahui bahwa smartphone Honor Magic 2 3D memiliki tiga varian warna yang terdiri dari gradient Black, Gradient Red dan Gradient Blue. Selain itu dalam smartphone ini juga menerapkan dukungan kapasitas baterai menggunakan Non-removable Li-Po 3500 mAh serta dilengkapi fitur pendukung. Fitur tersebut yaitu fast battery charging 10V/4A 40W : 50% hanya butuh waktu 15 menit dan 85% butuh waktu 30 menit saja.
Fitur keamanan Honor Magic 2 3D menggunakan Face ID danfingerprint sensor yang terletak dibawah display. Adapun dukungan sensor lain yang mendukung accelerometer, gyro, proximity dan compass. Sedangkan fitur lain yang mampu memperlengkap komponen menggunakan WIFI 802.11, dual band, WIFi direct dan hotspot. Selain itu menggunakan Bluetooth, NFC dan USb v2.0 Type-C serta USB On The Go untuk share data eksternal anda. GPS juga tersedia dalam smartphone Honor terbaru ini, cukup disayangkan bahwa ponsel ini tidak mendukung Radio.
Baca Juga : Suara HP Hilang? Berikut Ini Cara Mengatasinya
Sound yang diterapkan dalam smartphone ini menggunakan loudspeaker dan active noise cancellation with dedicated mic yang lebih optimal. Keunggulan ponsel Honor ini terdapat pada kamera utama yang memiliki tiga lensa beresolusi 16MP, PDAF+16MP+24MP B/W, f/1.8. Fitur yang dibawakan menggunakan LED Flash, Panorama, HDR serta video 2160p@30fps, 1080p@30fps dan 720p@480fps.
Sedangkan pada kamera selfie menggunakan dual lensa yang terdiri dari Mechanical pop-up 16MP, Mechanical Pop-up 3D TOF camera serta Mechanical pop-up 2MP, depth sensor. Fitur pendukung menggunakan HDR dan video 1080p@30fps. Media penyimpanan internal memiliki beragam macam varian yaitu 128GB/256GB/512GB, 8GB RAM atau 128GB menggunakan 6GB RAM.
Platform Honor Magic 2 3D
Smartphone ini mendukung adanya sistem operasi yang menggunakan duakungan Android v9.0 Pie serta diterapkan EMUI 9 atau Magic UI2. Chipset pada ponsel menggunakan HiSilicon Kirin 980 serta prosesor berkecepatan Octa Core 2×2.6GHz Cortex A76 & 2×1.92GHz Cortex A76 & 4×1.8GHz Cortex A55. Selain itu menerapkan GPU dengan Mali G76 MP10 yang lebih optimal.
Tipe layar ponsel sudah menerapkan AMOLED layar sentuh penuh dengan 16 juta warna. Ukuran layar ponsel menerapkan 6.39 inchi serta resolusi layar menggunakan 1080 x 2340 pixel dan rasio 19,5:9. Dalam ponsel ini juga terdapat dukungan 100% DCi-P3 yang lebih optimal.
Baca Juga : Harga Headset Bluetooth Samsung Terbaru
Dimensi ponsel cukup besar yaitu 157.3 x 75.1 x 8.3 mm serta bobot 206 gram. Slot SIM menerapkan Dual SIM yang berukuran Nano-SIM. Dilengkapi dengan Graphene-based heatpipe. Koneksi ponsel cukup lengkap dengan 2G GSM SIM 1 & SIM 2/CDMA, 3G HSDPA dan 4G LTE berkecepatan Cat21 1400/200 mbps. Smartphone ini akan rilis Maret 2019 dan kemungkinan sudah masuk Indonesia. Harga Honor Magic 2 3D dibanderol sekitar 500 EUR atau setara Rp 5-6 jutaan bila masuk Indonesia.